• 9 years ago
Siapa yang tidak kenal dengan anime Dragon Ball? Anime legendaris ini pernah tayang di Indonesia di salah satu stasiun TV Indonesia yang setiap minggu pagi (kalian tahu sendirilah stasiun mana yang saya maksud… yang sekarang dikuasai naga-nagaan itu lho…). Lagu opening Dragon Ball sendiri meskipun masih enak untuk didengarkan sampai saat ini, bahkan menimbulkan perasaan nostalgia bagi anak-anak yang tumbuh pada tahun 90an dan awal 2000an.\r
\r
dragon ball opening song indonesia,\r
dragon ball opening song full,\r
dragon ball opening song cover,\r
dragon ball z opening song,\r
dragon ball opening song

Category

📺
TV

Recommended