• 7 tahun yang lalu
Sambutan hangat dan megah mewarnai kunjungan Donald Trump ke Arab Saudi. Tarian pedang tradisional khas kerajaan Saudi memperlihatkan antusiasme Arab Saudi untuk menjalin hubungan yang lebih baik dengan Amerika Serikat.

Dianjurkan