Diduga dari Puntung Rokok, Puluhan Rumah Johar Baru Terbakar

  • 6 tahun yang lalu
Kobaran api dengan cepat membakar puluhan unit rumah di wilayah Johar Baru, Jakarta Pusat, yang terbuat dari material mudah terbakar, Jumat (27/4). Api diduga berasal dari puntung rokok yang belum dimatikan.



Petugas pemadam kebakaran yang datang langsung melakukan pemadaman dibantu warga.



Api dapat dipadamkan setelah dikerahkan 21 unit pemadam kebakaran.



Kini, kasus kebakaran masih diselidiki oleh Polres Metro Jakarta Pusat.

Dianjurkan