Dari hasil ekskavasi yang dilakukan Badan Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Jawa Timur di Situs Kumitir yang terletak di Desa Kumitir, Kecamatan Jatirejo, Kabupaten Mojokerto banyak yang rusak. Hal tersebut lantaran aktivitas penggalian batu dan bata sudah terjadi sejak tahun 1780 an hingga sekarang.
Category
🗞
News