• 3 years ago
Musisi Jerinx melakukan walk out alias keluar dari sidang online yang digelar Pengadilan Negeri Denpasar, Bali, pada Kamis (10/9/2020). Lelaki bernama lengkap I Gede Ari Astina itu keberatan sidang digelar secara online. Jerinx justru berharap majelis hakim beserta jaksa penuntut umum bisa mendengarkan penjelasannya secara langsung. Permohonan itu ditolak majelis hakim maupun jaksa penuntut umum. Sehingga mereka tetap melanjutkan sidang secara online.

Recommended