• 3 tahun yang lalu
Memiliki barang branded original pasti be-emers mau dong ya. Namun, harga barang branded yang original kadang membuat kantong kita belum cukup untuk membelinya ya. Kira-kira apa ya penyebab barang branded itu mahal? Kan sebenarnya fungsi produknya sama saja seperti produk dari brand lainnya? Simak video ini sampai habis ya!

#Branded #Original

Dianjurkan