• 2 tahun yang lalu
Jawa Barat menyimpan banyak keajaiban, salah satunya Situs Megalitikum Gunung Padang yang tertelak di Kota kelahiran Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika, yakni di Cianjur. Tepatnya di Kampung Gunung Padang, Karyamukti, Campaka, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.

Oleh beberapa ahli sejarah, Gunung Padang disebut-sebut sebagai situs tertua di dunia mengalahkan Piramida Gaza yang ada di Mesir. Situs ini awalnya ditemukan pada tahun 1914 dan terus diteliti hingga saat ini.

Kompleks punden berundak di Gunung Padang terdiri atas lima teras yang tersusun dengan ukuran berbeda-beda.

Teras pertama merupakan bangunan terluas, dengan jumlah batuan paling banyak. Semakin ke atas jumlah batunya pun semakin berkurang. Batu-batu yang jumlahnya sangat banyak tersebut tersebar hampir menutupi seluruh puncak Gunung Padang.

Banyak orang meyakini, di dalam tanah Gunung Padang masih ada bangunan-bangunan peninggalan zaman megalitikum. Misteri ini telah menarik ribuan peneliti baik dari dalam maupun luar negeri.


Mungkin beberapa footage di channel ini bukan milik kami,
hak cipta sepenuhnya di pegang oleh masing- masing pemilik footage yang tercantum di deskripsi video.
Kami hanya berusaha membuat video berdasarkan aturan penggunaan wajar
( SEction 107 Copyright Act 1976 ) yang bertujuan
untuk pemberitaan, pembelajaran serta komentar.

Copyright Disclaimer under Section 107 of the copyright act 1976, allowance is made for fair use for purposes such as criticism, comment, news reporting, scholarship, and research. Fair use is a use permitted by copyright statute that might otherwise be infringing. Non-profit, educational or personal use tips the balance in favour of fair use.
Selengkapnya di Youtube JMN Channel atau baca di link bio, bisa di aplikasi jabarnews dengan download di app store dan google play atau kunjungi: www.jabarnews.com

Follow IG https://https://www.instagram.com/jmn​​​​_channel
Follow IG Jabarnews.com https://www.instagram.com/jabarnewscom
Facebook : https://www.facebook.com/jabarnews
Twitter : https://twitter.com/jabarnewss​​​​
Website : https://jabarnews.com/


#SITUSPERADABANTERTUA #GUNUNGPADANGCIANJUR

Dianjurkan