BI: Dampak Kenaikan Harga BBM Masih Hantui Inflasi Jelang Akhir Tahun

  • 2 tahun yang lalu
Bank Pembangunan Asia atau Asian Development Bank (ADB) memperkirakan, inflasi Indonesia berada di level 4,6 persen atau naik dari perkiraan sebelumnya sebesar 3,6 persen akibat adanya kenaikan harga BBM.

“Terjadi kenaikan harga BBM pada September. Hal ini akan menyebabkan lonjakan tingkat harga pada September, Oktober dan November sehingga inflasi setahun penuh akan menjadi sekitar 4,6 persen,” kata Ekonom Senior ADB Henry Ma.

Link terkait:
https://www.suara.com/bisnis/2022/09/21/154333/kenaikan-harga-bbm-sebabkan-inflasi-tetap-tinggi-hingga-pertengahan-2023

#BBM #inflasi #bankindonesia

Video Editor: Yulita Futty Hapsari
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Dianjurkan