Tiba di Gilimanuk Pukul 7 Pagi, Baru Bisa Masuk Kapal Untuk Menyebrang 5 Jam Kemudian

  • tahun lalu
Empat hari menjelang Hari Raya Idul Fitri, Pelabuhan Gilimanuk menghadapi puncak kepadatan pemudik yang akan menuju Pelabuhan Ketapang, Banyuwangi, Jawa Timur. Dalam pantauan pada Rabu (19/4/2023) siang, kendaraan roda empat mengular di jalur Cekik menuju pintu masuk pelabuhan sepanjang 5 kilometer.

Para pengendara terlihat banyak yang memilih keluar dari kendaraannya untuk beristirahat.

Kepadatan sepeda motor juga terlihat di jalur masuk pelabuhan. Ratusan sepeda motor nampak mengantri berpanas-panasan menunggu giliran untuk masuk ke kapal.







#mudik #PelabuhanGilimanuk #Bali

Artikel terkait:
https://bali.suara.com/read/2023/04/19/133946/tiba-di-gilimanuk-pukul-7-pagi-baru-bisa-masuk-kapal-untuk-menyebrang-5-jam-kemudian

Video Editor: /Zay
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom