AS Roma resmi memperpanjang kontrak Chris Smalling. Bek asal Inggris itu mendapat perpanjangan kontrak di AS Roma sampai 2025. Smalling masih dipercaya Jose Mourinho untuk mengisi lini belakang I Giallorossi.
Sejak direkrut pada 2019 dari Manchester United, ia sudah catatkan 143 penampilan dan mengoleksi 10 gol bersama AS Roma di semua ajang.
Penulis : Febry Rachadi
VE : Wahyu Marchisio
Sejak direkrut pada 2019 dari Manchester United, ia sudah catatkan 143 penampilan dan mengoleksi 10 gol bersama AS Roma di semua ajang.
Penulis : Febry Rachadi
VE : Wahyu Marchisio
Category
🥇
Sports