• last year

Kabut akibat kebakaran TPA Suwung, Bali yang terjadi Kamis lalu masih terlihat di ruas jalan. Ini merupakan kasus kedua kalinya sejak 2019 lalu dan tergolong kebakaran hebat. Meski menghasilkan kabut yang tebal. Namun, kebakaran TPA dinilai belum menganggu aktifitas warga. 

 

Berdasarkan laporan dari BPBD Bali, Penerbangan di Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai Bali tetap berjalan normal. Sampai saat ini upaya pemadaman masih terus dilakukan. 17 unit mobil damkar dan 1 unit helikopter dikerahkan untuk memadamkan sisa api.

Category

🗞
News
Transcript
00:00 [MUSIK]
00:02 [MUSIK]
00:04 [MUSIK]
00:06 [MUSIK]
00:08 [MUSIK]
00:10 [MUSIK]
00:12 [MUSIK]
00:14 [MUSIK]
00:16 [MUSIK]
00:18 [MUSIK]
00:25 [MUSIK]
00:32 [MUSIK]
00:39 [MUSIK]
00:41 Aparan terakhir yang kami terima, terutama dari teman-teman di
00:57 Otoritas Bandara, Angkasapura, Otban, dan pihak keamanan,
01:03 sampai dengan pagi ini, seluruh aktivitas masih normal dan aman.
01:08 Artinya, kebakaran relatif besar, kumpulan asap tebal, tetapi relatif tidak
01:16 mengarah ke bandara. Artinya apa? Aktivitas tidak terganggu,
01:21 asumkaro berbagai layanan publik di areal dan sekitar tempat kejadian
01:25 kebakaran masih berjalan dengan lancar.
01:27 [MUSIK]

Recommended