Persiapan Mepet Lawan Irak, Para Pemain Timnas Indonesia Diharapkan Fit dan Tak Cedera

  • last year

Timnas Indonesia sudah mulai mempersiapkan diri jelang lawan Irak pada putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Skuad Garuda rencananya akan langsung menjalani pemusatan latihan di Irak pada 12 November mendatang. 

 

Dengan tc yang singkat Nadeo Argawinata berharap para pemain bisa tetap fit dan tidak cedera. Para pemain Timnas Indonesia telah kembali ke klub masing-masing untuk menjalani kompetisi reguler.

 

------------------

 

Kontributor: Hasnugara

Produser: Andika Gesta

Category

🥇
Sports
Transcript
00:00 (Pelayanan)
00:02 (Pelayanan)
00:04 (Pelayanan)
00:06 (Pelayanan)
00:08 Ya patut disyukuri juga, tapi
00:10 saya rasa ujian sebenarnya nanti
00:12 ada di second round, ada di round ke-2
00:14 Semoga pas di
00:16 second round nanti kita bisa menampilkan
00:18 sesuatu yang maksimal
00:20 yang baik dan bisa
00:22 melaju ke fase yang lebih
00:24 lebih baik lagi
00:26 Persiapan sendiri apa aja bang?
00:28 Selanjutnya sendiri cukup berat ya timnya ya
00:30 ada satu-satunya dari
00:32 Kita gak punya banyak waktu untuk bergabung
00:34 ya, tdk punya waktu lama
00:36 karena kita punya kemasing-masing setiap
00:38 yang main, jadi kita focus ke club
00:40 Semoga tidak ada cedera
00:42 Harapannya sih paling itu aja
00:44 jadi pas ketika nanti kumpul
00:46 lagi, kita bisa memberikan yang terbaik
00:48 Ini selanjutnya kembali ke club atau seperti apa?
00:50 Ya, kembali ke club karena
00:52 Liga juga udah bergulir lagi kan, untuk yang Liga Indonesia
00:54 Kesewasananya tetap bagus
00:56 Liga antar pemain juga sangat bagus sekali
00:58 Tetap semangat
01:00 Siapapun lawannya pasti kita serius untuk
01:02 menghadapinya dan ya gak ada masalah
01:04 kita tetap fokus untuk semua pertandingan
01:06 entah itu melawan siapapun
01:08 Thank you, thank you
01:12 Bye-bye
01:14 Bye
01:16 [Musik]

Recommended