• tahun lalu
Sosial media memiliki potensi besar sebagai alat untuk menyebarkan informasi, tetapi juga dapat menjadi wadah bagi radikalisme.

Bagi sebagian anak muda, media sosial menjadi tempat di mana mereka terpapar kepada ideologi ekstrem atau radikal.

Namun, penting untuk diingat bahwa sosial media hanyalah salah satu dari banyak faktor yang mempengaruhi kecenderungan seseorang terjerumus ke dalam radikalisme. Simak selanjutnya bersama Ken Setiawan

Dianjurkan