Meriahnya Pertunjukan Air Mancur Terbesar di Bawah Burj Khalifa saat Malam Tahun Baru 2024

  • 6 bulan yang lalu
DUBAI, KOMPAS.TV - Malam pergantian tahun di Dubai, Uni Emirat Arab berlangsung meriah.

Kembang api yang ditampilkan di seluruh Dubai menerangi langit malam tahun baru.

Pertunjukan air mancur terbesar di dunia di bawah Burj Khalifa disinkronkan, pencahayaan yang diproyeksikan pada Fasad Menara, oleh Sutradara Koreografi Peter Kopik.

Rangkaian kembang api terapung di air dandrone terpanjang, ikut memeriahkan malam tahun baru.

Baca Juga Anies Harap Tahun Baru 2024 Bawa Pembaharuan BagI Masyarakat dan Negara di https://www.kompas.tv/video/473746/anies-harap-tahun-baru-2024-bawa-pembaharuan-bagi-masyarakat-dan-negara

#tahunbaru #dubai #tahunbaru2024


Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/473775/meriahnya-pertunjukan-air-mancur-terbesar-di-bawah-burj-khalifa-saat-malam-tahun-baru-2024