3 PULAU TERKECIL DI DUNIA! ADA YANG MENYIMPAN KEINDAHAN ALAMNYA LHO

  • 6 bulan yang lalu
Di dunia ada seratus ribu lebih pulau, dan yang dihuni oleh manusia hanya ada sekitar tujuh ribu pulau saja.

Dari jumlah tersebut, ada pulau yang berukuran besar hingga pulau yang berukuran sangat-sangat kecil.

Berikut adalah 3 pulau terkecil yang ada di dunia, berdasarkan sumber dari kanal YouTube @Calon Sarjana.

1. Pulau Corfu

Pulau yang terletak di Yunani ini memiliki ukuran hanya sebesar 0,25 kilometer persegi.

Pulau Corfu termasuk salah-satu pulau di Yunani yang memiliki keindahan alam dan dikunjungi oleh para wisatawan.

Baca selengkapnya:
https://www.aboutmalang.com/internasional/14211678835/wow-ada-3-pulau-terkecil-di-dunia-ukurannya-kurang-dari-2000-m%C2%B2


Penulis: Shintiya Yulia Frantika/AboutMalang.com
Video: Muhammad Rizqi Sandy Ramadhan/AboutMalang.com

-------------------------------------­----------------------------
Subscribe kanal YouTube AboutMalangCom TV


/ @aboutmalangcom
Kanal berita Malang Raya dan Nasional
Segar, Aktual, Netral, ber-#jiwaMalangan
-------------------------------------­----------------------------
Laman: AboutMalang.com
Facebook: https://www.facebook.com/aboutmalangd...
Twitter: https://www.twitter.com/aboutmalang_com/
Instagram: https://www.instagram.com/aboutmalangcom
TikTok: https://www.tiktok.com/@aboutmalangcom

#Pulau #PulauTerkecil #FaktaUnik #AboutMalang #AboutMalangcom #jiwaMalangan

Dianjurkan