• tahun lalu
Ferry Salim mengaku senang bahwa dirinya masih menjadi inspirasi anak muda. Di usianya yang sudah tidak muda lagi, Ferry masih mau berkarya hingga dirinya masih memesona. Gaya Ferry pun ditiru oleh anak sulungnya, Brandon. Apa yang ada di media sosial, memang sama dengan apa yang ada di dunia nyatal. Family man yang bekerja keras dan stylish.

Kategori

Manusia

Dianjurkan