Mencoba Fasilitas Kendaraan Listrik di Masjid Al Haram

  • 22 hari yang lalu
Mencoba Fasilitas Kendaraan Listrik di Masjid Al Haram

Bagi jemaah haji lansia atau yang tidak mampu berjalan mengelilingi kakbah atau tawaf serta sai, saat ini tak perlu khawatir. Sebab, pihak Masjid Al Haram telah menyediakan kendaraan khusus bagi mereka untuk bisa tawaf dan sa'i dengan menggunakan skuter.

Keberadaan skuter ini berada di lantai tiga Masjidil Haram. Kendaraan bantu ini menggunakan tenaga listrik sebagai bahan bakarnya. Untuk kecepatan, kendaraan tersebut sudah diatur agar bisa dikendarai sambil beribadah.

Selengkapnya dalam video ini.



#KendaraanListrik #LiputanHaji

Video Editor: Noor

===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom