INDONESIA DAN AZERBAIJAN PERKUAT KERJA SAMA AKSELERASI PELAYANAN PUBLIK

  • 19 hari yang lalu
Indonesia dan Azerbaijan memperkuat kerja sama yang terjalin untuk mengakselerasi pelayanan publik. Sebelumnya, kerja sama kedua negara ini telah terjalin sejak 2017 yang mengadopsi ASAN Xidmat, pusat pelayanan terintegrasi dan telah diakui oleh PBB sebagai yang terbaik di dunia, menjadi Mal Pelayanan Publik (MPP) di Indonesia.

Indonesia mereplikasi praktik baik ini dan saat ini telah terbentuk 207 MPP yang tersebar di seluruh kab/kota.

Menteri PANRB Abdullah Azwar Anas menyampaikan bahwa pada hari ini dilakukan peningkatan kerja sama dengan Azerbaijan melalui rencana aksi untuk akselerasi pelayanan publik di Indonesia dan Azerbaijan.

Bagaimana menurut kamu?

Dianjurkan