Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) mengadakan acara Protokol Sharing 2024 dengan tema peningkatan kapasitas protokol di lingkungan Kemenpora pada Rabu malam, 7 Agustus, di Hotel Aston Cirebon.
Acara ini dibuka oleh Triyono, Kepala Biro Humas dan Umum periode Februari 2023 hingga Juli 2024.
Triyono menyarankan agar kegiatan ini melibatkan kedeputian lain, mengingat keterbatasan perangkat protokol di Biro Humas dan Umum.
Acara ini dibuka oleh Triyono, Kepala Biro Humas dan Umum periode Februari 2023 hingga Juli 2024.
Triyono menyarankan agar kegiatan ini melibatkan kedeputian lain, mengingat keterbatasan perangkat protokol di Biro Humas dan Umum.
Category
🗞
Berita