• tahun lalu
Aksi balap liar di Jalan Taman Mini I, Cipayung, Jakarta Timur menjadi momok bagi sopir ambulans yang sedang bertugas membawa pasien.

Sopir ambulans, Fransisco mengatakan aksi balap liar tersebut meresahkan karena puluhan pelaku balap liar kerap menutup akses Jalan Taman Mini I selama kegiatan berlangsung.

Dianjurkan