PEKANBARU, KOMPAS.TV - Tim rescue pemadam kebakaran Kota Pekanbaru mengevakuasi ular jenis sanca dari dalam bak kamar mandi di salah satu rumah di Jalan Ruian, Kecamatan Sukajadi, Kota Pekanbaru, Riau.
Setelah memastikan keamanan sekitar, petugas memindahkan ular menggunakan sejumlah peralatan.
Setelah berhasil dikeluarkan dari dalam bak, ular dimasukkan ke dalam karung plastik.
Ular diduga masuk ke rumah warga karena kondisi cuaca panas yang melanda Kota Pekanbaru dalam sepekan terakhir.
Ular sanca selanjutnya akan dilepasliarkan ke habitatnya yang jauh dari permukiman.
Warga juga akan membersihkan semak belukar di sekitar permukiman agar tidak menjadi tempat ular bersarang.
Baca Juga Ketakutan Landa Desa di India Usai 3 Orang Tewas Digigit Ular Berbisa, Pawang Dikerahkan di https://www.kompas.tv/internasional/548319/ketakutan-landa-desa-di-india-usai-3-orang-tewas-digigit-ular-berbisa-pawang-dikerahkan
#ularsanca #evakuasiular #damkar
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/550365/detik-detik-petugas-damkar-evakuasi-ular-sanca-dari-bak-mandi-warga-di-pekanbaru
Setelah memastikan keamanan sekitar, petugas memindahkan ular menggunakan sejumlah peralatan.
Setelah berhasil dikeluarkan dari dalam bak, ular dimasukkan ke dalam karung plastik.
Ular diduga masuk ke rumah warga karena kondisi cuaca panas yang melanda Kota Pekanbaru dalam sepekan terakhir.
Ular sanca selanjutnya akan dilepasliarkan ke habitatnya yang jauh dari permukiman.
Warga juga akan membersihkan semak belukar di sekitar permukiman agar tidak menjadi tempat ular bersarang.
Baca Juga Ketakutan Landa Desa di India Usai 3 Orang Tewas Digigit Ular Berbisa, Pawang Dikerahkan di https://www.kompas.tv/internasional/548319/ketakutan-landa-desa-di-india-usai-3-orang-tewas-digigit-ular-berbisa-pawang-dikerahkan
#ularsanca #evakuasiular #damkar
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/550365/detik-detik-petugas-damkar-evakuasi-ular-sanca-dari-bak-mandi-warga-di-pekanbaru
Category
🗞
Berita