• tahun lalu
Kedekatan antara El Rumi dan Syifa Hadju kini semakin memperkuat status mereka sebagai pasangan baru di kalangan selebriti, hubungan mereka pun melengkapi trio anak ganteng dari Maia Estianty dan Ahmad Dhani, yang semuanya kini telah memiliki pasangan.

El Rumi, yang merupakan anak kedua dari pasangan Maia Estianty dan Ahmad Dhani, baru-baru ini menghadiri pernikahan Thariq Halilintar dan Aaaliyah Massaid bersama Syifa Hadju, hal itu tentu semakin mengonfirmasi hubungan mereka.

Tak hanya El Rumi, sang sulung Al Ghazali juga kembali menjalin hubungan dengan Alyssa Daguise setelah drama putus nyambung yang telah berlangsung sejak 2016, sementara itu, Dul Jaelani, anak bungsu, mulai go public dengan Tissa Biani pada tahun 2020.

Berikut adalah perbandingan pesona tiga calon mantu Maia Estianty dan Ahmad Dhani :

Alyssa Daguise

Memiliki nama lengkap Alyssa Paramita Daguise, model dan aktris berdarah Prancis-Indonesia ini lahir di Lombok pada 25 Maret 1998.

Ayahnya, Richard Vincent Daguise, adalah seorang entrepreneur asal Prancis, sementara ibunya, Risa Dewi, berasal dari Indonesia.

Alyssa memiliki satu kakak perempuan bernama Alexandra Daguise dan satu adik laki-laki bernama Andhika Daguise.

Category

Manusia

Dianjurkan