FLORES, KOMPAS.TV - Hari kelima warga mengungsi, kondisi posko pengungsian warga terdampak erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki di Desa Lewolaga, Flores berangsur membaik.
Kepala Desa Klatanlo, Petrus mengatakan beraharap adanya relokasi tempat tinggal warga di sekitar Gunung Lewotobi.
"Rencana relokasi sebagai kepala desa, saya amat setuju dalam arti, saya melihat ke depannya untuk anak cucu, namanya gunung di bawah, gunung berapi," ujar Petrus ditemui di posko pengungsian, pada Jumat (8/11/2024).
Baca Juga Detik-Detik Tim SAR Evakuasi Warga dari Erupsi Gunung Lewotobi di https://www.kompas.tv/nasional/552159/detik-detik-tim-sar-evakuasi-warga-dari-erupsi-gunung-lewotobi
#gununglewotobi #flores #erupsi
Video Editor: Firmansyah
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/552179/kondisi-posko-pengungsian-warga-terdampak-erupsi-gunung-lewotobi-laki-laki
Kepala Desa Klatanlo, Petrus mengatakan beraharap adanya relokasi tempat tinggal warga di sekitar Gunung Lewotobi.
"Rencana relokasi sebagai kepala desa, saya amat setuju dalam arti, saya melihat ke depannya untuk anak cucu, namanya gunung di bawah, gunung berapi," ujar Petrus ditemui di posko pengungsian, pada Jumat (8/11/2024).
Baca Juga Detik-Detik Tim SAR Evakuasi Warga dari Erupsi Gunung Lewotobi di https://www.kompas.tv/nasional/552159/detik-detik-tim-sar-evakuasi-warga-dari-erupsi-gunung-lewotobi
#gununglewotobi #flores #erupsi
Video Editor: Firmansyah
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/552179/kondisi-posko-pengungsian-warga-terdampak-erupsi-gunung-lewotobi-laki-laki
Category
🗞
Berita