JAKARTA, KOMPAS.TV - Ketua umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama, Yahya Cholil Staquf mengapresiasi pilkada serentak berjalan dengan damai di seluruh Indonesia.
Gus Yahya pun mengajak seluruh masyarakat Indonesia untuk menunggu pengumuman resmi dari KPU terkait kepala daerah terpilih dengan suasana yang damai.
"Kita tunggu saja pengumuman resmi dari KPU serta kami mengajak masyarakat Indonesia dalam menjaga kedamaian ini," ungkap Gus Yahya di Surabaya, Sabtu (30/11/2024).
Selain itu, Gus Yahya mengatakan walaupun persaingain itu sengit dan marilah kita terima hasilnya ini.
Baca Juga Kata Ketum Kadin Anindya Bakrie Terkait Kenaikan PPN 12 Persen di https://www.kompas.tv/video/557010/kata-ketum-kadin-anindya-bakrie-terkait-kenaikan-ppn-12-persen
Video Editor: Firmansyah
#pilkadaserentak #pilkada2024 #pbnu
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/557016/ketua-umum-pbnu-yahya-cholil-staquf-apresiasi-pilkada-2024-berjalan-damai
Gus Yahya pun mengajak seluruh masyarakat Indonesia untuk menunggu pengumuman resmi dari KPU terkait kepala daerah terpilih dengan suasana yang damai.
"Kita tunggu saja pengumuman resmi dari KPU serta kami mengajak masyarakat Indonesia dalam menjaga kedamaian ini," ungkap Gus Yahya di Surabaya, Sabtu (30/11/2024).
Selain itu, Gus Yahya mengatakan walaupun persaingain itu sengit dan marilah kita terima hasilnya ini.
Baca Juga Kata Ketum Kadin Anindya Bakrie Terkait Kenaikan PPN 12 Persen di https://www.kompas.tv/video/557010/kata-ketum-kadin-anindya-bakrie-terkait-kenaikan-ppn-12-persen
Video Editor: Firmansyah
#pilkadaserentak #pilkada2024 #pbnu
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/557016/ketua-umum-pbnu-yahya-cholil-staquf-apresiasi-pilkada-2024-berjalan-damai
Category
🗞
Berita