YOGYAKARTA, KOMPAS.TV - Kawasan Malioboro, Yogyakarta, diperkirakan akan mengalami lonjakan pengunjung selama musim libur Lebaran tahun ini.
Salah satu daya tarik utama adalah tradisi Grebeg Syawal yang rutin digelar oleh Keraton Yogyakarta setiap Hari Raya Idulfitri.
Pada Senin (31/3/2025) pagi, kawasan Malioboro masih tampak lengang. Namun, jumlah pengunjung diprediksi meningkat pada siang hari seiring dengan pelaksanaan Grebeg Syawal.
Pemerintah daerah memperkirakan sekitar tiga juta wisatawan akan memasuki Yogyakarta selama masa libur Lebaran tahun ini.
#lebaran #malioboro #liburan
Baca Juga Momen KJRI Frankfurt Jerman Gelar Halalbihalal Idulfitri Bersama Masyarakat dan Diaspora Indonesia di https://www.kompas.tv/internasional/584174/momen-kjri-frankfurt-jerman-gelar-halalbihalal-idulfitri-bersama-masyarakat-dan-diaspora-indonesia
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/584177/update-malioboro-diprediksi-ramai-di-libur-lebaran-grebeg-syawal-jadi-daya-tarik
Salah satu daya tarik utama adalah tradisi Grebeg Syawal yang rutin digelar oleh Keraton Yogyakarta setiap Hari Raya Idulfitri.
Pada Senin (31/3/2025) pagi, kawasan Malioboro masih tampak lengang. Namun, jumlah pengunjung diprediksi meningkat pada siang hari seiring dengan pelaksanaan Grebeg Syawal.
Pemerintah daerah memperkirakan sekitar tiga juta wisatawan akan memasuki Yogyakarta selama masa libur Lebaran tahun ini.
#lebaran #malioboro #liburan
Baca Juga Momen KJRI Frankfurt Jerman Gelar Halalbihalal Idulfitri Bersama Masyarakat dan Diaspora Indonesia di https://www.kompas.tv/internasional/584174/momen-kjri-frankfurt-jerman-gelar-halalbihalal-idulfitri-bersama-masyarakat-dan-diaspora-indonesia
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/584177/update-malioboro-diprediksi-ramai-di-libur-lebaran-grebeg-syawal-jadi-daya-tarik
Kategori
🗞
Berita