LAMPUNG, KOMPAS.TV - Tren cicilan emas di Bengkulu mengalami peningkatan seiring dengan terus naiknya harga emas saat ini. Sejak Januari hingga April 2025, Pegadaian Bengkulu mencatat transaksi cicilan emas mencapai 14,7 miliar rupiah.
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/586936/harga-emas-naik-transaksi-cicilan-meningkat
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/586936/harga-emas-naik-transaksi-cicilan-meningkat
Kategori
🗞
BeritaTranskrip
00:00Kenaikan cukup signifikan terjadi pasca lebaran Ilvitri di mana Pegadaian Cabang Bungkulu mencatat peningkatan transaksi cicilan emas mencapai 2,7 miliar rupiah.
00:14Sementara terhitung per Januari hingga April 2025, transaksi cicilan emas di Bungkulu sudah mencapai 14,7 miliar rupiah.
00:23Jumlah ini meningkat tajam jika dibandingkan dengan periode yang sama di tahun 2024 lalu.
00:30Tren meningkatnya transaksi cicilan emas ini terjadi seiring dengan terus naiknya harga emas di pasar global yang membuat warga ingin berinvestasi emas.
00:40Ketimitas setelah pasca lebaran di Pegadaian Cabang Bungkulu ini mengalami peningkatan, terutama peningkatan masyarakat melakukan transaksi gadai dan juga ada peningkatan cicilan emas.
00:55Sekarang ini lagi tren juga ya, ini masyarakat sangat tinggi sekali untuk berinvestasi emas, terutama dengan skema cicilan emas.
01:05Dan yang kedua juga, Pegadaian juga sekarang sudah menjadi million service yaitu bank emas pertama kali di Indonesia, sehingga masyarakat juga sudah mengenal.
01:15Diketahui harga logam mulia saat ini terus mengalami peningkatan, seperti emas antam per 12 April 2025 senilai 1,85 juta rupiah per gram.
01:26Bayazir Adrayhan, Kompas TV Bengkulu