Lewati ke pemutarLewatkan ke konten utamaLewati ke footer
  • 6 hari yang lalu
Orang mendambakan ketenangan untuk mencapai kebahagiaan hidup namun belum menemukannya.

Prinsip STOIKISME memberikan arahan, gambaran seperti apa yang menjadi dambaan setiap manusia.

#stoikisme
#ketenangan
#kebahagiaanhidup
Transkrip
00:00Orang-orang mendambakan ketenangan dalam hidup.
00:03Banyak dari mereka yang mengalami kecemasan, kekhawatiran, dan kekecewaan dalam kehidupan sehari-harinya.
00:09Filosofi teras memang gak memberikan rahasia untuk menghilangkan semua kesulitan dan tantangan hidup,
00:15tapi justru menawarkan cara mengembangkan mental tangguh dan bersikap tenang,
00:19tentunya untuk menghadapi semua kesulitan dan tantangan dalam hidup kita.
00:23Dari buku ini, kamu akan mempelajari tentang pengertian filosofi teras dan relevansinya dengan kehidupan zaman sekarang.
00:30Hal-hal menarik yang akan kamu pelajari dari buku ini antara lain,
00:34apa yang dimaksud dengan filosofi teras dan bagaimana relevansinya di masa kini?
00:39Bagaimana cara hidup selaras dengan alam?
00:42Apa itu dikotomi kendali?
00:44Bagaimana mengendalikan interpretasi terhadap kejadian-kejadian di hidupmu?
00:48Dan bagaimana cara memperkuat mental?

Dianjurkan