Tuntutan 12 Tahun Dianggap Tak Adil, Ibunda Eliezer: Anak Kami Sudah Membantu dengan Kejujuran

  • 2 tahun yang lalu
JAKARTA, KOMPAS.TV - Ibunda Eliezer, Rynecke Alma Pudiang mengaku sangat kecewa dan terluka dengan tuntutan Jaksa terhadap anaknya dengan hukuman 12 tahun penjara.

Menurut ibunda Eliezer, peran Eliezer sangat besar untuk mebongkar kasus Sambo.

Baca Juga Geramnya Warganet Soal Tuntutan Jaksa untuk Eliezer, Pemahaman Hukum di Indonesia Rendah? di https://www.kompas.tv/article/370006/geramnya-warganet-soal-tuntutan-jaksa-untuk-eliezer-pemahaman-hukum-di-indonesia-rendah

Selain itu ibunda Eliezer juga berharap bantuan pada Presiden Joko Widodo untuk ikut serta memberikan keadilan bagi anaknya Richard Eliezer.

Baginya, tuntutan pada anaknya 12 tahun sangat tidak adil.


Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/370017/tuntutan-12-tahun-dianggap-tak-adil-ibunda-eliezer-anak-kami-sudah-membantu-dengan-kejujuran

Dianjurkan