Ganjar Pranowo Tekankan Pentingnya Upaya Preventif dan Promotif soal Kesehatan

  • 6 months ago

Calon Presiden (Capres) Nomor Urut 3, Ganjar Pranowo menekankan pentingnya upaya preventif dan promotif soal kesehatan di Indonesia. Setelah upaya preventif dan promotif, pada tahap berikutnya barulah memberikan Fasilitas Kesehatan sampai ke desa-Desa seperti yang telah dia sampaikan yakni Satu Desa, Satu Faskes, Satu Nakes. 

 

Ganjar mengatakan, Undang-Undang sebelumnya sudah mengatur ada presentase dari anggaran untuk kesehatan diberikan terpotong harus dikembalikan untuk sektor kesehatan. Maka pada saat itu, nantinya keinginan dari masyarakat untuk mendapatkan layanan yang baik akan terpenuhi. 

 

Reporter: Binti Mufarida

Produser: Kristo Suryokusumo

Recommended