Indonesia kontra Bahrain akan tersaji dalam penyisihan Grup C kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia putaran ketiga.
Skuad Timnas Indonesia yang dihuni banyak pemain naturalisasi akan menghadapi Bahrain yang mengandalkan pemain lokal.
Laga ini akan menjadi ajang unjuk gigi pemain yang menjadi andalan masing-masing tim. Lalu siapa saja pemain kunci kedua tim. Berikut informasinya!
Baca artikel: 5 Fakta Negara Bahrain Calon Lawan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Nomor 1 Bikin Kaget!
Produser: Febry Rachadi
Category
🥇
SportsTranscript
00:00Indonesia akan menjalani laga tandang menghadapi Bahrein di lanjutan putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026.
00:07Lantas siapa saja pemain kunci kedua tim? Berikut informasinya untuk Anda.
00:20Laga Indonesia kontra Bahrein akan tersaji dalam penyesuaian grup C kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, putaran ketiga.
00:30Skuad Timnas Indonesia yang diunik banyak pemain naturalisasi akan menghadapi Bahrein yang andalkan pemain lokal.
00:37Laga ini akan menjadi unjuk gigi pemain yang menjadi andalan masing-masing tim.
00:43Keeper Syed Muhammad Jaffer menjadi salah satu pemain tertua di Timnas Bahrein.
00:48Di usianya yang mencapai 39 tahun, dia sudah membela Timnas 162 kali.
00:54Dia juga yang menjadi saksi ketika Bahrein membantai Indonesia 10-0 pada 2012 lalu.
01:01Sementara Timnas Indonesia punya idola baru yang menjaga gawang dari kebobolan, yaitu Martin Pass.
01:09Baru membela Timnas dua kali, Pass sudah tampil impresif dan akan menjadi andalan hadapi Bahrein.
01:16Di sektor gelandang, Bahrein andalkan Komel Al-Aswad.
01:21Pemain 30 tahun tersebut selain menjadi kapten tim, juga menjadi motor serangan tim tuan rumah.
01:27Sebagai gelandang, dia cukup produktif dengan 13 gol.
01:31Sementara Timnas Indonesia mengandalkan gelandang Almer Siti Tomhay.
01:36Pemain yang dijuluki Profesor ini memiliki peran sentral di lini tengah Timnas.
01:41Dari lima penampilannya, Tomhay mengoleksi satu gol dan satu asis.
01:46Di lini depan, Nama Ali Madan menjadi penyerang Bahrein yang harus diwaspadai Timnas Indonesia.
01:53Pemain 28 tahun ini sudah tampil di Timnas sebanyak 18 kali dengan torehan 11 gol.
02:00Sementara Indonesia memiliki Marcelino Ferdinand yang beroperasi di sisi sayap.
02:06Pemain Oxford United ini telah membela Timnas 28 kali dengan 3 gol.
02:12Dari 27 pemain yang dibawa pelatih Shintayong, Indonesia memiliki tambahan 2 pemain baru yaitu Mesh Hilgers dan Eliano Reinders.
02:21Kedua pemain diharapkan bisa membantu skuad Garuda taklukan Bahrein.