• 12 jam yang lalu
JAKARTA, KOMPAS.TV Menteri Desa (Mendes) RI, Yandri Susanto bertemu dengan Jaksa Agung, ST Burhanuddin di Kantor Kejagung pada Rabu, (12/3/2025).

Mendes Yandri mengungkapkan bahwa pihaknya melaporkan kepada Jaksa Agung terkait oknum Kepala Desa bermain Judi Online (Judol) menggunakan dana desa.

Mendes juga meminta Kejagung untuk mengawal program yang akan dijalankan pemerintah yakni koperasi desa merah putih.

Baca Juga Kejagung Sebut Penegakan Hukum Kasus Dugaan Korupsi di Pertamina untuk Bersih-Bersih BUMN di https://www.kompas.tv/nasional/578534/kejagung-sebut-penegakan-hukum-kasus-dugaan-korupsi-di-pertamina-untuk-bersih-bersih-bumn

#mendes #kejaksaanagung #dana #desa


Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/579818/full-mendes-yandri-temui-jaksa-agung-lapor-oknum-kepala-desa-main-judol

Dianjurkan