KOMPAS.TV - Meski harga emas terus merangkak naik, minat warga untuk membeli perhiasan maupun logam mulia masih tetap tinggi.
Kondisi ini terlihat di sejumlah wilayah, termasuk di Palembang, Sumatera Selatan.
Warga Kota Palembang meyakini, perhiasan emas merupakan salah satu instrumen investasi yang menjanjikan.
Karena itu, meski harga terus naik, toko-toko emas tetap diserbu pembeli.
Antusiasme warga tidak hanya terlihat di pusat perbelanjaan modern, tapi juga di gerai-gerai emas yang berada di pasar tradisional.
Mereka percaya, meskipun harga emas kini semakin mahal, investasi dalam bentuk perhiasan emas tetap dapat memberikan keuntungan di masa depan.
#palembang #emas
Baca Juga Harga Emas Tembus Rp1,9 Juta per Gram, Masyarakat Berbondong-Bondong Berinvestasi di Pegadaian di https://www.kompas.tv/nasional/586466/harga-emas-tembus-rp1-9-juta-per-gram-masyarakat-berbondong-bondong-berinvestasi-di-pegadaian
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/586467/harga-naik-warga-tetap-antusias-beli-emas-di-palembang
Kondisi ini terlihat di sejumlah wilayah, termasuk di Palembang, Sumatera Selatan.
Warga Kota Palembang meyakini, perhiasan emas merupakan salah satu instrumen investasi yang menjanjikan.
Karena itu, meski harga terus naik, toko-toko emas tetap diserbu pembeli.
Antusiasme warga tidak hanya terlihat di pusat perbelanjaan modern, tapi juga di gerai-gerai emas yang berada di pasar tradisional.
Mereka percaya, meskipun harga emas kini semakin mahal, investasi dalam bentuk perhiasan emas tetap dapat memberikan keuntungan di masa depan.
#palembang #emas
Baca Juga Harga Emas Tembus Rp1,9 Juta per Gram, Masyarakat Berbondong-Bondong Berinvestasi di Pegadaian di https://www.kompas.tv/nasional/586466/harga-emas-tembus-rp1-9-juta-per-gram-masyarakat-berbondong-bondong-berinvestasi-di-pegadaian
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/586467/harga-naik-warga-tetap-antusias-beli-emas-di-palembang
Kategori
š
BeritaTranskrip
00:00Meski harga emas terus naik, minat warga untuk membeli perhiasan ataupun logam mulia masih tinggi,
00:06seperti di Palembang, Sumatera Selatan.
00:10Warga kota Palembang, Sumatera Selatan meyakini perhiasan emas menjadi salah satu instrumen investasi.
00:18Karena di tengah kenaikan harga emas, warga menyerbu toko-toko perhiasan.
00:23Tak hanya di pusat perbelanjaan, animo warga digerai emas yang ada di pasar tradisional juga cukup tinggi.
00:30Meskipun semakin tinggi, emas perhiasan diakini dapat menambah keuntungan di masa depan.
00:36Antren warga untuk membeli emas masih terjadi hingga hari Jumat 11 April 2025 di Palembang, Sumatera Selatan.
01:03Di beberapa toko emas yang ada di pusat perbelanjaan tampak ramai, bahkan rela menunggu selama toko sedang tutup sementara untuk istirahat makan siang.
01:14Tingginya animo warga ini mengakibatkan logam mulia menjadi langka karena ada pembatasan pengiriman.
01:21Bahkan di Galeri 24 yang baru buka sejak tanggal 8 April 2025, pasca libur lebaran, selalu habis stok sebelum siang hari.
01:31Mengantisipasi kekosongan stok, pihak Gerai membuka pre-order dengan harga yang dibayarkan sesuai dengan harga saat memesan.
01:39Peningkatannya 100 ribu per gram.
01:45100 ribu ya kalau dari tanggal 8 ya?
01:48Untuk stok sendiri kita melakukan restock terus ya mas, karena kita kemarin dua hari itu sempat kewalahan.
01:56Kehabisan stok juga sempat, tapi kita masih terus berusaha untuk restock.
02:02Mulai dari Galeri 24, Antam, dan vendor lainnya.
02:05Terima kasih.