Kabareskrim Polri Komjen Polisi Agus Andrianto melakukan monitoring langsung terhadap salah satu perusahaan farmasi di Cianjur, Jawa Barat. Tinjauan ke PT Pyridam Farma ini dilakukan dengan tujuan untuk penguatan dan pengawasan distribusi obat covid-19.
Kabareskrim Tinjau Langsung Produksi Obat Covid-19 di PT Pyridam
Kabareskrim Tinjau Langsung Produksi Obat Covid-19 di PT Pyridam
Category
🗞
Berita