Kabar baik, Progres perbaikan Tol Bocimi Seksi 2 pasca longsor saat ini sudah memasuki tahap akhir.
Hingga saat ini, progres penanganan permanen KM 64+400 telah mencapai 93%.
Hal itu diketahui dari unggahan resmi Instagram PT Trans Jabar Tol @transjabartol.
Saat ini tengah dilakukan tahap penyelesaian saluran air baru.
Dan akan segera dimulai pengerjaan pelapisan black top pada lokasi terdampak.
Selanjutnya, akan dilakukan pengujian kembali untuk memastikan keamanan serta kenyamanan pengguna jalan sebelum dibuka kembali.
PT Trans Jabar Tol terus melakukan upaya maksimal agar Seksi 2 Cigombong-Cibadak dapat dibuka kembali dalam waktu dekat.
.
#sukabumi #kotasukabumi #kabsukabumi #kabupatensukabumi #kamikabarbaik #kabarbaik #kabarbagus #kabargembira #kabarbahagia #infosukabumi #jalantol #tolbocimi #tolbocimiseksi2 #bocimiseksi2 #tolsukabumi #perbaikantolbocimi #updatebocimi #updatetolbocimi #sukabumibagus
kabupaten sukabumi, kota sukabumi, informasi sukabumi, info sukabumi, wisata sukabumi, kuliner sukabumi, sukabumi kuliner, kab sukabumi, kabar sukabumi, kabar baik, kabar baik sukabumi, sukabumi bagus
Hingga saat ini, progres penanganan permanen KM 64+400 telah mencapai 93%.
Hal itu diketahui dari unggahan resmi Instagram PT Trans Jabar Tol @transjabartol.
Saat ini tengah dilakukan tahap penyelesaian saluran air baru.
Dan akan segera dimulai pengerjaan pelapisan black top pada lokasi terdampak.
Selanjutnya, akan dilakukan pengujian kembali untuk memastikan keamanan serta kenyamanan pengguna jalan sebelum dibuka kembali.
PT Trans Jabar Tol terus melakukan upaya maksimal agar Seksi 2 Cigombong-Cibadak dapat dibuka kembali dalam waktu dekat.
.
#sukabumi #kotasukabumi #kabsukabumi #kabupatensukabumi #kamikabarbaik #kabarbaik #kabarbagus #kabargembira #kabarbahagia #infosukabumi #jalantol #tolbocimi #tolbocimiseksi2 #bocimiseksi2 #tolsukabumi #perbaikantolbocimi #updatebocimi #updatetolbocimi #sukabumibagus
kabupaten sukabumi, kota sukabumi, informasi sukabumi, info sukabumi, wisata sukabumi, kuliner sukabumi, sukabumi kuliner, kab sukabumi, kabar sukabumi, kabar baik, kabar baik sukabumi, sukabumi bagus
Category
🗞
NewsTranscript
00:00The progress of Tollbochimi Sexy 2 improvement
00:04has reached 93% and will be completed in the near future.
00:30We are KABARBAIK, delivering good news for the people of Sukabumi.