• 21 jam yang lalu
JAKARTA, KOMPAS.TV Ketua Komisi I DPR RI, Utut Adianto menyambut baik pernyataan Panglima TNI, Jenderal Agus Subiyanto yang menegaskan komitmen TNI untuk menjunjung tinggi prinsip supremasi sipil dalam sistem demokrasi Indonesia di rapat pembahasan RUU TNI pada Kamis, (13/3/2025).

"TNI berkomitmen untuk menjaga keseimbangan peran militer dan otoritas sipil dengan tetap mempertahankan prinsip supremasi sipil serta profesionalisme militer dalam menjalankan tugas pokoknya," ujar Panglima TNI, Jenderal Agus Subiyanto.

"Ini ada konsep prinsip supremasi sipil yang masih nomor satu. Jadi, tetap kita tidak menjadi negara militer seperti yang kebanyakan ditakuti oleh orang," ungkap Ketua Komisi I DPR RI, Utut Adianto menanggapi paparan Panglima TNI.

Baca Juga [FULL] Terbaru! Panglima TNI Buka Suara soal Status Seskab Letkol Teddy usai Bahas RUU TNI di DPR di https://www.kompas.tv/nasional/580054/full-terbaru-panglima-tni-buka-suara-soal-status-seskab-letkol-teddy-usai-bahas-ruu-tni-di-dpr

#ruu #tni #dpr

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/580149/panglima-tni-komitmen-jaga-supremasi-sipil-ketua-komisi-i-dpr-utut-kita-tidak-jadi-negara-militer

Dianjurkan