Skip to playerSkip to main contentSkip to footer
  • 2 days ago
Presiden Prabowo Subianto tiba di Ankara, Turki. Kedatangan Presiden Prabowo dalam rangka keunjungan kenegaraan untuk memperkuat hubungan bilateral antara Indonesia dan Turki khususnya terkait permasalahan ekonomi terkini.

Category

📺
TV
Transcript
00:00Pemirsa Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto tiba di Ankara Turki.
00:13Kedatangan Presiden Prabowo dalam rangka kunjungan kedegaraan untuk memperkuat hubungan bilateral antara Indonesia dan Turki,
00:19khususnya terkait permasalahan ekonomi terkini.
00:23Setibanya Presiden Prabowo di Turki langsung disambut oleh Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan.
00:29Kedua, pemimpin negara ini akan intensif membahas permasalahan perekonomian global.
00:34Salah satunya fokus membahas kebijakan tarif timbal balik atau resiprokal yang diterapkan Presiden Amerika Serikat Donald Trump.
00:41Pertemuan bilateral Indonesia-Turki ini menjadi tonggak penting dalam mempererat kerjasama strategis di berbagai bidang,
00:47serta memperluas peran aktif Indonesia dalam diplomasi internasional.
00:51Presiden Prabowo juga dijadwalkan menyampaikan pidato di Parlemen Turki yang akan dihadiri oleh anggota Parlemen dan para undangan lainnya.
00:57Kemudian Presiden Prabowo akan menghadiri bilateral meeting dan juga menandatangani MOU.
01:04Presiden Republik Indonesia Bapak Prabowo telah tiba di Ankara
01:09dan langsung disambut oleh Yang Mulia Presiden Erdogan tepat di bawah tangga.
01:17Tadi kita saksikan, beliau bersalaman hangat, kemudian berkelukan.
01:24Momen itu sekaligus kembali memperlihatkan kedekatan personal
01:29antara kedua pemimpin, Bapak Presiden Prabowo dan Bapak Presiden Erdogan.
01:36Termasuk ada jajaran...
01:47Terima kasih telah menonton!

Recommended