• 12 hours ago
PT Erajaya Swasembada Tbk (ERAA) melalui anak usaha, PT Era Boga Nusantara (EBN) berinvestasi Rp120 miliar untuk membuka jaringan gerai teh susu (milk tea) China di Indonesia. Langkah tersebut menandai agresivitas Erajaya Group melakukan ekspansi bisnis.

Category

📺
TV
Transcript
00:00Pemirsa PT Era Jaya Swa Sembada TBK Mita Merkodosaham Era melalui anak usaha PT Era Boganusantara atau EBN berinvestasi Rp120 miliar.
00:16EBN membentuk perusahaan patungan dengan The Explorer PT EL Limited dengan nama PT Cagi Era Indonesia untuk menjalankan bisnis food and beverage di Indonesia dengan merek Cagi.
00:31Pemirsa PT Era Jaya Swa Sembada TBK Mita Merkodosaham Era melalui anak usaha PT Era Boganusantara atau EBN berinvestasi Rp120 miliar untuk membuka jaringan gerai Milk Tea China di Indonesia.
00:46Langgan tersebut menandai agresivitas Era Jaya Group melakukan ekspansi bisnis.
00:52Kepala Bidang Hukum dan Sekretaris Perusahaan Era Jaya Amelia Allen mengatakan EBN yang 99,997 persen saham yang dimiliki oleh Era Jaya membentuk perusahaan patungan dengan The Explorer PT ELTD atau Ti Asal Singapura dengan nama PT Cagi Era Indonesia untuk menjalankan bisnis food and beverage di Indonesia dengan merek Cagi.
01:16Dalam perusahaan itu EBN menggelontorkan dana Rp120 miliar untuk 40 persen saham sementara Ti yang memiliki saham 60 persen berinvestasi Rp180 miliar.
01:27Dengan demikian modal di-store dan ditempatkan perusahaan patungan itu mencapai Rp300 miliar. Seluruh biaya yang timbul dalam investasi EBN ini berasal dari internal cash EBN.
01:38Cagi merupakan brand teh susu China yang didirikan oleh Shang Cun Chi pada 2017.
01:43Brand ini memiliki signature product berupa bubble tea yang dibuat dari susu segar ditambah daun teh utuh.
01:49Di China Cagi kerap kali disebut Starbucks dari timur, setiap minumannya rata-rata dihargai Rp20.000 atau sekitar Rp45.000.
01:57Pada Agustus 2024 Cagi juga menggelar grand opening di Singapura.
02:07Thank you for watching!

Recommended