Aramco Naikkan Harga Minyak Mentah untuk Asia

  • 2 days ago
Raksasa minyak Arab Saudi Aramco menaikkan harga minyak mentah Arab Light pada November nanti untuk pembeli Asia. Aramco menaikkan OSP alias harga jual resmi minyak mentah Arab Light sebesar 90 sen menjadi USD2,2 per barel di atas patokan regional.

Category

📺
TV
Transcript
00:00Raksasa Minyak Arab Saudi Aramco menaikkan harga minyak mentah Arab Light pada November nanti untuk pembeli Asia.
00:07Aramco menaikkan OSP alias harga jual resmi minyak mentah Arab Light sebesar 90 cent menjadi 2,2 dollar per barrel di atas patokan regional.
00:20Raksasa Minyak Arab Saudi Aramco menaikkan harga minyak mentah Arab Light pada November nanti untuk pembeli Asia.
00:27Raksasa Minyak Arab Saudi Aramco menaikkan harga minyak mentah Arab Light pada November nanti untuk pembeli Asia.
00:33Hal tersebut terungkap dalam daftar harga terbaru yang dirilis akhir pekan ini.
00:37Dilansir dari Arab News, Aramco menaikkan OSP alias harga jual resmi minyak mentah Arab Light sebesar 90 cent menjadi 2,2 dollar per barrel di atas patokan regional.
00:50Harga minyak mentah dunia melambung di tengah meningkatnya ketegangan di Timur Tengah.
00:54Harga minyak mentah meroket sekitar 5 persen pada pekan lalu.
00:58Sebelumnya, Aramco sendiri telah memangkas harga semua jenis minyak ke Eropa dan Amerika Serikat.
01:05Adapun, selisih harga Arab Light untuk pembeli di Eropa Barat ditetapkan sebesar 0,45 cent di atas Iceberg.
01:14Kenaikan harga tersebut sejalan dengan perkiraan pasar sekitar 45 cent dan telah mendorong harga minyak mentah Medium Stroke ke titik tertinggi tahun ini.
01:22Sebelumnya, OPEC Plus mengonfirmasi bahwa mereka akan mempertahankan pengurangan produksi sukarela sebesar 2,2 juta barrel per hari hingga November.

Recommended