PURWAKARTA, KOMPAS.TV - Pemkab Purwakarta siap melaksanakan program pendidikan di barak militer bagi anak-anak yang bermasalah. Resimen Armed 1 digandeng untuk membina karakter 39 pelajar menjadi lebih baik.
Pada gelombang pertama ini, 39 anak akan digembleng di Resimen Armed 1 selama 14 hari. Pelajar tingkat SMP sederajat mengikuti pembinaan karakter oleh TNI. Mereka menjalani tes kesehatan dan psikologi.
Bupati Purwakarta, Saepul Bahri Binzein, menjelaskan pembinaan ini bagian dari pendidikan karakter karena kondisinya sudah mengkhawatirkan. Melalui program ini, para pelajar akan menjalani latihan ketat dan telah disiapkan fasilitas seperti tempat tidur, ruang makan, hingga ruang belajar.
Baca Juga Dedi Mulyadi Usul Siswa Nakal Dibina di Barak Militer, Mendikdasmen: Saya 'No Comment' Dulu di https://www.kompas.tv/regional/590668/dedi-mulyadi-usul-siswa-nakal-dibina-di-barak-militer-mendikdasmen-saya-no-comment-dulu
#pembinaan #barakmiliter #anaknakal #jawabarat
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/590701/penampakan-barak-militer-tempat-pembinaan-anak-bermasalah-di-purwakarta
Pada gelombang pertama ini, 39 anak akan digembleng di Resimen Armed 1 selama 14 hari. Pelajar tingkat SMP sederajat mengikuti pembinaan karakter oleh TNI. Mereka menjalani tes kesehatan dan psikologi.
Bupati Purwakarta, Saepul Bahri Binzein, menjelaskan pembinaan ini bagian dari pendidikan karakter karena kondisinya sudah mengkhawatirkan. Melalui program ini, para pelajar akan menjalani latihan ketat dan telah disiapkan fasilitas seperti tempat tidur, ruang makan, hingga ruang belajar.
Baca Juga Dedi Mulyadi Usul Siswa Nakal Dibina di Barak Militer, Mendikdasmen: Saya 'No Comment' Dulu di https://www.kompas.tv/regional/590668/dedi-mulyadi-usul-siswa-nakal-dibina-di-barak-militer-mendikdasmen-saya-no-comment-dulu
#pembinaan #barakmiliter #anaknakal #jawabarat
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/590701/penampakan-barak-militer-tempat-pembinaan-anak-bermasalah-di-purwakarta
Kategori
đ
BeritaTranskrip
00:00Pemkap Purokarta siap melaksanakan program pendidikan di barak militer bagi anak-anak yang bermasalah.
00:06Resimen armet 1 digandeng untuk membina karakter 39 pelajar menjadi lebih baik.
00:16Pada gelombang pertama ini 39 anak akan digembleng di resimen armet 1 selama 14 hari.
00:23Pelajar tingkat SMP sederajat mengikuti pembinaan karakter oleh TNI.
00:28Mereka menjalani tes kesehatan dan psikologi.
00:32Bupati Purokarta Sepul Bahri Bin Zain menjelaskan pembinaan ini bagian dari pendidikan karakter karena kondisinya sudah mengkhawatirkan.
00:42Melalui program ini para pelajar akan menjalani latihan ketat dan telah disiapkan fasilitas seperti tempat tidur, ruang makan hingga ruang belajar.
00:51Awalnya kita mau 40, tapi yang satu orang tuanya datang tapi siswanya gak datang malah lagi dicari sama orang belajar.
01:04Jadi yang kita terima 39.
01:07Insya Allah nanti akan dilatih disini, akan dibina mentalnya.
01:10Dan harapannya bahwa ke depan ini anak ini akan berubah, pelajarnya akan berubah.
01:17Selain menolak sekolah, minuman kerat, minuman kerat, bolos, narkoba, ya itulah.
01:25Itu kriteria yang paling, yang tawuran itu yang paling menjadi kriteria pertama yang akan kita bina.
01:31Orang tua dari siswa yang menjalani pembinaan pendidikan karakter di markas TNI Resimen Armet 1 mendukung program pendidikan barak militer ini.
01:43Orang tua telah mengizinkan anaknya berada di tempat pembinaan selama dua pekan.
01:47Para pelajar akan menginap di salah satu gedung yang sudah disiapkan untuk program ini.
01:53Orang tua juga telah mempercayakan pendidikan kepada pemerintah lantaran anaknya kerap terlibat masalah.
02:01Terima kasih.